Terakurat.com – Rekomendasi Produk – Earphone Terbaik
Basic IE-88 Super Bass
Jika anda hobi berolahraga, maka tepat sekali ditemani oleh Basic IE-88 Super Bass. Earphone bass terbaik dengan model over ear dari Basic sangat cocok untuk mereka yang gemar berolahraga.
Bukan hanya itu, untuk kebutuhan monitoring, Basic IE-88 Super Bass juga siap memberikan dukungan terbaiknya.
Earphone terkenal yang dirancang agar cocok untuk aktivitas sporty ini mempunyai fitur berupa dentuman bass yang memukau dan suara yang jernih.
Berolahraga ataupun bersantai sambil mendengarkan lagu yang tersalurkan lewat earphone merk Basic akan membuat hari Anda terasa lebih sempurna.
Sony EX15AP In-ear Headphone.
Untuk anak muda yang tiap malam tak pernah absen OTP (On The Phone)-an, sangat direkomendasikan untuk memilih earphone kualitas bagus dari Sony.
Selain dianggap sebagai merk earphone yang bagus dan murah, Sony EX15AP juga mempunyai desain ultra-mini yang stylish, sehingga sangat cocok dengan jiwa para remaja.
Bahkan bukan cuma itu, Sony EX15AP juga dilengkapi dengan 3 ukuran Earbuds (S, M, L). Sehingga Anda bisa menyesuaikan dengan ukuran telinga dan merasakan kenyamanannya meskipun dipakai dalam waktu yang cukup lama.
Earphone merk Sony ini juga dibalut dengan teknologi ‘Driver Neodymium’ 9mm.
Philips In-Ear SHE1405
Jika sebelumnya terdapat sebuah merk earphone yang bagus dengan model over ear, kali ini mempunyai model in ear.
Earphone dengan kualitas terbaik merk Philips ini hadir dalam dua varian warna berbeda, yaitu hitam dan putih. Serta desain yang ringan dan nyaman juga tak kalah menariknya dengan merk earphone terbaik dari Basic.
Philips In-Ear SHE1405 menghasilkan kualitas suara yang jernih dan superior serta mampu mengisolasi level kebisingan ambient agar memberikan dentuman bass yang lebih besar.
Earphone paling bagus keluaran Philips ini mempunya kabel dengan panjang 1.2 meter yang tentunya akan memudahkan Anda dalam memakainya.