makanan-natal– Malam Natal adalah waktu yang tepat untuk berkumpul bersama keluarga besar. Berbagai dekorasi yang bertema khas Natal pun dipasang di seluruh penjuru rumah untuk memberikan suasana natal sepenuhnya. Tapi, saat acara kumpul keluarga dimulai biasanya juga deretan makanan khas natal yang dapat menambah kesempurnaan malam perayaan Natal. Tidak hanya di Indonesia saja, di tiap Negara lain pun memiliki makanan khas masing-masing yang di sajikan pada malam Natal. Penasaran tidak?, kira-kira makanan apa saja yang bakal disajikan saat perayaan Natal. Agar tak bosan dengan makanan Natal yang itu-itu saja, yuk kita lihat hidangan apa saja yang biasa disajikan pada Hari Natal di berbagai penjuru dunia!

Christmas Pudding – Inggris.

Makanan ini adalah sudah menjadi tradisi hidangan di kalngan musim natal di Inggris, Irlandia, dan beberapa negara bagian Amerika. Sebagian orang menyebut makanan ini dengan Christmas Pudding ini sebagai figgy pudding,dan plum pudding. Meski disebut merupakan bahan dari plum pudding, namun makanan manis ini tidak selalu disikan dengan buah plum. Christmas pudding dibuat mengunakan campuran telur, sirup gula, suet, dan buah-buahan kering. Setelah itu dibakar dengan brandy sebelum disajikan sebagai makanan malam Natal.

Gingerbread.

Makanan khas Natal selanjutnya tentu kalian sudah tahu, kue ini selalu ada di berbagai belahan dunia yaitu Gingerbread alias kue jahe. Gingerbread atau biasa disebut kue jahe di bentuk menyerupai manusia salju. Tidak ada yang tahu mengapa kue ini menjadi kue tradisional khas Natal. Hampir di setiap negara memiliki resep berbeda dan bahan kue jahe tersendiri. Kue panggang ini biasanya dibuat dengan jahe, cengkeh, kacang tanah, dan pemanisnya dengan madu, gula. Hanya saja, bentuk kue jahe khas Natal yang menyerupai bentuk anak-anak. Biasanya kue jahe dihias dengan kancing. Makanan ini dipopulerkan oleh negara-negara barat sebagai makanan khas Natal yang sedap disantap kala musim dingin. Kue ini paling cocok dimakan saat malam Natl yang dingin.

Baca juga  Wisata Unik, Seru dan Menarik di Surabaya North Quay

Apple Pie.

Bukan hanya digemari di berbagai negara, tapi apple pie juga digemari oleh masyarakat Indonesia. Makanan ini sering dijadikan makanan yang wajib di hidangkan di hari Natal menjadi inceran karena rasanya yang lezat. Kerenyahan pinggiran pie saat digigit dan olahan buah apel manis. Cocok banget dikonsumsi ketika cuaca sedang dingin. Setiap keluarga masing-masing rumah yang merayakan natal itu berbeda-beda sajiannya, karena mereka memiliki resep sendiri. Begitu juga dengan resep ini sudah turun-temurun dan dijaga agar bisa merasakan pie apel yang khas.

Sachertorte – Austria.

Sachertorte adalah kue cokelat yang pertama kali dibuat oleh Franz Sacher untuk Pangeran Austria untuk perayaan malam Natal tahun 1832. Kue merupakan hasil kombinasi dari dua lapisan kue cokelat. Kemudian dipisahkan dengan selai aprikot dan sering ditambahkan krim kocok tanpa gula agar manis. Kue ini termasuk kue paling terpopuler di Vienna, Austria pada masanya dan sampai sekarang masih di produksi. Yang membuat sachertorte berbeda dari kue cokelat lainnya adalah lapisan selai aprikot di taruh di atas kue. Setelah itu ditutupi oleh dark chocolate sebagai lapisan kue ini. Kue ini biasanya disajikan dengan whipped cream. Menu makanan khas Natal ini jadi kegemaran semua kalangan di Austria saat ini.

Stollen – Jerman.

Pertama kali kue ini pamerkan di Naumburg pada tahun 1329. Menu makanan khas Natal kali ini adalah Stollen, panganan tradisional asal Jerman. Stollen telah dijual di Pasar Natal Dresden sekitar abad ke-15. Kue ini memiliki ciri khas rasa yang hambar. Hidangan Natal satu ini berupa roti yang di dalamnya terdapat aneka buah-buahan kering. Seperti kacang, ada kismis, dilapisi mentega, lalu ditaburi dengan gula halus. Tampilannya sangat cocok dengan suasana saat akan meriahkan Natal. Setiap tahun di kota Dresden, selalu diselenggarakan Festival Stollen. Acara ini di gelar dengan membuat sebuah Stollen raksasa dengan berat sekitar 3000-4000 kg. Stollen tersebut kemudian dibagi-bagikan kepada semua penduduk kota dan pengunjung yang datang ke festival.

Baca juga  Nasi Gudeg Jogja di Jabodetabek yang Wajib Dicoba!

Pierogi – Polandia.

Makanan ini merupakan makanan nasional dari negara Polandia dan Slovakia. Namun beberapa orang mengatakan bahwa makanan pierogi ini berawal dari Tiongkok. Bagi masyarakat Polandia, makan daging saat malam Natal merupakan makanan haram hukumnya. Dahulu juga, pierogi biasa dihidangkan dengan cara direbus. Namun belakangan ini  Pierogi tidak hanya bisa di rebus saja tapi kebanyakan orang yang gemar pierogi goreng. Oleh karena itu, mereka lebih suka menyantap dumplings. Makanan mirip pangsit­ yang berisi kentang tumbuk, dan lelehan keju dan bawang goreng.

Eggnog – Jerman.

Budaya kaum barat kerap mengonsumsi eggnog ketika merayakan hari Natal di musim dingin, Berbahan dasar kuning telur akan terasa yang manis. Eggnog terkenal sebagai minuman beralkohol atau bir, meski kini bisa anda bisa menemukan eggnog yang non-alkohol. Eggnog memiliki arti kata yang berasal dari kata Grog yang yaitu rum dan juga noggins yang bearti sebuah cangkir kayu berukuran kecil tempat eggnog ini saat disajikan. kalian akan aneh dengan minuman ini menurut orang Jerman membuat eggnog dari bir yang dididihkan, dan menyebutnya sup bir saja. Namun sebelum minuman ini dicampurkan ke dalam bir, kuning telur lalu dikocok dengan susu agar menciptakan rasa manis. Bisa kalian tambahkan dengan gula.

ROASTED TURKEY.

ROASTED TURKEY merupakan hidangan yang istimewa saat malam natal, resep ayam kalkun panggang biasanya disajikan pada pesta tertentu dan berbeda-beda resepnya. Di Negara Amerika, biasanya hidangan ayam kalkun panggang ini, disajikan sebagai hidangan perayaan Terima Kasih atass pemberian, dimana sejarahnya berasal dari suku Indian jaman dahulu, sebagai ucap syukur atas panen raya mereka menyediakan ayam kalkun panggang.

Baca juga  Terfavorit! Tempat Wisata di Pangandaran Paling Menantang

Sudah banyak restoran di berbagai dunia, rumah makan yang menyajikan berbagai resep ayam kalkun dengan berbeda-beda raasanya. Karena memang tekstur dagingnya yang sangat enak dan empuk, menjadikan masakan istimewa ini sangat di nikmati oleh pecinta kuliner di penjuru dunia. Menjadi salah satu peluang usaha yang cukup menjanjikan jika di beberapa negara, Termasuk indonesia namun, karena tingkat persaingan di Indonesia cukup minim. Maka pada daging ayam kalkun sendiri mempunyai harga yang lebih mahal di banding daging ayam bila di indonesia.

About Author

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here